Penulis : Toto Nafo Duha
Kata Kunci : aplikasi kidung jemaat, algoritma, binary search
Jurnal Penelitian | JURNAL PERANCANGAN APLIKASI KIDUNG JEMAAT BERBASIS JAVA DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA BINARY SEARCH ASCENDING PADA TELEPON SELULER | Untuk dizaman sekarang ini, pemakaian telepon seluler sudahlah sangat banyak dari kalangan anak-anak sampai dewasa sekalipun sudah mengerti menggunakan telepon seluler. Dalam kalangan pendidikan banyak yang menggunakan teknologi canggih ini untuk medapatkan informasi yang diinginkan tanpa susah membeli buku lagi.Selain berfungsi untuk melakukan dan menerima panggilan, telepon seluler umumnya juga mempunyai fungsi pengiriman dan penerimaan pesan singkat (short message service, SMS).Ada pula penyedia jasa telepon seluler di beberapa negera yang menyediakan layanan generasi ketiga (3G) dengan menambahkan jasa videophone,sebagai alat pembayaran, maupun untuk televisi online di telepon seluler mereka. Sekarang, telepon seluler menjadi gadget yang multifungsi. Mengikuti perkembangan teknologi digital, kini telepon seluler juga dilengkapi dengan berbagai pilihan fitur,seperti dapat menangkap sinyal radio dan televisi,perangkat lunak pemutar audio (MP3) dan video,kamera digital, game, dan layanan internet (WAP,Java, GPRS). Selain fitur-fitur tersebut, telepon seluler sudah ditanamkan fitur komputer.
Silahkan Download Disini : JURNAL PERANCANGAN APLIKASI KIDUNG JEMAAT BERBASIS JAVA DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA BINARY SEARCH ASCENDING PADA TELEPON SELULER.
0 Response to "JURNAL PERANCANGAN APLIKASI KIDUNG JEMAAT BERBASIS JAVA DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA BINARY SEARCH ASCENDING PADA TELEPON SELULER "
Post a Comment