JURNAL PERANCANGAN APLIKASI KONVERSI FILE IMAGE HASIL SCAN MENJADI FILE TEXT DENGAN METODE FEATURE EXTRACTION

blogger templates


Penulis : Dede Agustian Riva
Kata Kunci : Feature Extraction, File Image, File Text, Microsoft Visual basic 2008 








Jurnal Penelitian | JURNAL PERANCANGAN APLIKASI KONVERSI FILE IMAGE HASIL SCAN MENJADI FILE TEXT DENGAN METODE FEATURE EXTRACTION | Dalam proses konversi file image dengan cara proses scan menjadi file text tentunya adalah salah satu dari teknik untuk memudahkan pengguna dalam mengedit file image yang diubah dalam bentuk file text tanpa harus menyalin ulang dokumen secara manual. Namun hasil scan dokumen tersebut tentunya berbentuk file image seperti .Jpg, .Png, .bmp dan lainnya.Hal ini menjadi kendala dalam pengaksesan,pengelolaan dan pendayagunaan data tersebut. Agar dapat dilakukan tindakan tersebut pada data maka diperlukan adanya proses entry data dari hardcopy ke dalam softcopy pada komputer. Mengingat pentingnya sebuah informasi dalam edisi elektronik dan proses entry manual yang memerlukan waktu yang tidak sedikit, untuk itu akan dikembangkan suatu sistem pengenalan karakter cetak secara otomatis yang dilakukan pada citra digital berupa image dari hasil scan.Secara sederhana sangat sulit file image tersebut diedit kembali dalam bentuk file teks dan Jika pemilik dokumen mengetik ulang kembali akan memerlukan waktu lama, selain memakan waktu dalam pengetikan,permasalahan tersebut dibutuhkan sebuah sistem atau aplikasi yang dapat menerjemahkan karakter pada citra digital menjadi format teks atau biasa disebut sistem OCR (Optical Character Recognition). Feature Extraction merupakan metode yang cukup tepat untuk membangun aplikasi tersebut, digunakan untuk mengenali pola dengan cara memetakan ciri-ciri objek citra yang akan dikenali dan diklasifikasikan terhadap ciri-ciri citra template yang disimpan pada basis data.



0 Response to "JURNAL PERANCANGAN APLIKASI KONVERSI FILE IMAGE HASIL SCAN MENJADI FILE TEXT DENGAN METODE FEATURE EXTRACTION "

Powered by Blogger.